Skripsi merupakan karya ilmiah mahasiswa yang disusun dalam rangka memenuhi sebagian syarat penyelesaian studipada program strata satu (S-1). Karya ilmiah tersebut berupa laporanpenelitian, baik penelitian lapangan, penelitian pustaka, penelitian laboratorium,maupun penelitian pengembangan.  Selain ituagar dapat memberikan dampak ke lingkup yang lebih luas, hasil skripsi wajib dipublikasikandalam artikel jurnal ilmiah. Semua artikel ilmiah dari skripsi mahasiswa program studi fisika FMIPA Unesa ter-publish dalam Jurnal Inovasi Fisika Indonesia(IFI) dan jurnal lainnya

Gambaran artikel jurnal dariskripsi Mahasiswa Prodi Fisika FMIPA Unesa ditunjukkan sebagai berikut:
Contoh artikel skripsi pada Jurnal IFI


Contoh artikel skripsi pada Jurnal lain

Beberapa contoh artikel lain juga terangkum dalam table berikut:

No

Judul

Tahun

Penulis

Nama Jurnal

1

Characterization of (Mg1.0Zn0.0)TiO3+4 wt%Bi2O3 Ceramics for Application as Resonator in Dielectric Resonator Oscillator Circuit

2021

Lailatul Izza, Frida U. Ermawati

Jurnal Ilmu Fisika (JIF)

2

The Use of (Mg0.9Zn0.1)TiO3+2wt.% Bi2O3 ceramics as a Dielectric resonator oscillator material and Characterisation of structure, microstructure, and density

2021

Afandy Kadarosman, Frida U. Ermawati

Jurnal Neutrino: Jurnal Fisika dan Aplikasinya

3

Sintesis Fe3O4 dari Pasir Mineral Tulungagung Menggunakan Metode Kopresipitasi

2020

Ajeng Hefdea, Lydia Rohmawati

IFI

4

Analisis Relasi Antara Magnitudo Momen Gempa Tektonik Dan Amplitudo Maksimum Tsunami Untuk Kasus Tsunami Lintas Samudera Pasifik Dan Tsunami Indonesia

2020

Asiyah Khoiril Bariyah, Tjipto Prastowo

IFI

5

Review: Aplikasi Bahan Komposit Berbasis Reduced Graphene Oxide (rGo)

2020

Rosda Febriani Safitri, Diah Hari Kusumawati

IFI

6

Rancangan Alat Monitor Volume Air Dalam Tangki Berbasis IoT dan Smarphone

2020

Fadlul Ifacturrohman, Imam Sucahyo

IFI

7

Penentuan Tegangan Normal Di Sekitar Sesar Flores Menggunakan Software Stressinverse

2020

Putri Lely Nandasari, Dzulkiflih, Madlazim

IFI

8

Analisis Perbedaan Keakuratan Estimasi Parameter Gempa Bumi Di Indonesia Pada Januari Sampai Dengan April Tahun 2020 Menggunakan Software Early-Est Dan Joko Tingkir

2020

Kurnia Istiadzah, Madlazim

IFI

9

Review: Aplikasi Polianilin Sebagai Bahan Aktif Pendeteksi Alkohol

2020

Emilia Dwi Roida, Nugrahani Primary Putri

IFI

10

Penerapan Metode Invers kinematik Pada Kontrol Gerak Robot Lengan Tiga Derajat Bebas

2020

Fathur Rokhman Iskandar, Imam Sucahyo, Meta Yantidewi

IFI